CARA MEMILIH BUAH SALAK YANG BENAR

Selain Banyak Manfaat Untuk Kesehatan Anda Juga Perlu Memilih Buah Salak yang Baik Dan Benar Agar Tidak Tetipu Pada Saat memilih Buah Atau Membeli Buah Salak Di Pasar.
Berikut Cara-Cara Memilih Buah Salak Pondoh Yang Baik Dan Benar.
  • Pilih Salak Yang Warna Kulitnya Coklat yang Bersih dan Sudah Matang.
  • Hindari Pemilihan Salak Yang Kulitnya Mengkilap atau Warnanya Coklat Mengkilap itu Menandakan Salak Belum Masak.
  • Salak Yang Sudah Masak Sisik Pada Kulitnya Besar-Besar.
  • Jika Dipetik Langsung dari Pohonnya Maka Buah Salak Akan Lebih Mudah Dan jika Masak Akan Jatuh denganSendirinya.
  • Salak yang Masak Biasanya Bulu Pada Kulitnya Hilang.
  • Salak yang Lonjong Biasa nya Rasanya Lebih Manis, Tapi Biasa nya Lebih Manis Salak Pondoh Madu.
  • Pilih Salak yang Ujung Buahnya Seperti Kerucut.
  • Pilih Salak yang memiliki Aroma harum yang terkandung Dalam Buah Salak.
  • Jangan Pilih Salak yang Berair Karena itu Salak yang Busuk.
Buah Salak Pondoh Manis Madu

Hasil Tanam Bibit Salak Pondoh Siap Di Panen.
Info Pemesanan : 081.328.720.280 (Bpk. Subambang)